Thursday , September 19 2024

Faktamedia.id

Walikota Airin Hadiri Pencanangan Gerakan Nasional Pendonor Plasma Konvalesen di PMI Kota Tangsel

Walikota Airin Hadiri Pencanangan Gerakan Nasional Pendonor Plasma Konvalesen di PMI Kota Tangsel

PMI Tangsel sudah melakukan produksi sebanyak 151 kantong plasma konvalesen. FAKTAMEDIA.ID, Tangerang – Walikota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany menghadiri acara Pencanangan Gerakan Nasional Pendonor Plasma Konvalesen di Kantor PMI Tangsel, Kecamatan Serpong, Senin (18/1/21). “Kami berharap dan mengajak masyarakat yang pernah positif covid-19 dan sekarang sudah sembuh untuk bisa ...

Read More »

CRP Temukan Dugaan Pabrik Buang Limbah di Sungai Cirarab, Temuan akan Dilaporkan ke KLHK

FAKTAMEDIA.ID, Tangerang – Cirarab Ranger Patrol (CRP) bentukan Banksasuci, pergoki sebuah industri Pengolahan Plastik yang diduga melakukan pembuangan limbah ke median sungai Cirarab yang berdampak pada tercemarnya sungai Cirarab bahkan hingga terjadinya pendangkalan sungai. Ketua Banksasuci Foundation, Ade Yunus mengatakan, temuan dugaan pembuangan limbah tersebut akan segera dilaporkan ke Kementrian ...

Read More »

Gubernur Wahidin: Sektor Pertanian Menjadi Perhatian untuk Perkuat Ketahanan Pangan

Gubernur Wahidin: Sektor Pertanian Menjadi Perhatian untuk Perkuat Ketahanan Pangan

Gubernur Banten Wahidin Halim (WH) melakukan panen melon dan bawang di kawasan Sistem Pertanian Terpadu (Sitandu). FAKTAMEDIA.ID, Serang – Gubernur Banten Wahidin Halim (WH) menegaskan, saat ini sektor pertanian menjadi perhatian Provinsi Banten untuk memperkuat ketahanan pangan. “Sektor pertanian sekarang menjadi perhatian, kita perkuat ketahanan pangan Provinsi Banten,” ungkap Gubernur ...

Read More »

Banjir Bandang, Ratusan Ribu Hektare Hutan Kalsel Jadi Perkebunan Kelapa Sawit

Banjir Bandang, Ratusan Ribu Hektare Hutan Kalsel Jadi Perkebunan Kelapa Sawit

Karena tutupan hutannya berkurang drastis, kemampuan menampung air jadi berkurang. FAKTAMEDIA.ID, Kalsel – Greenpeace Indonesia menduga banjir bandang melanda Kalimantan Selatan lantaran Daerah Aliran Sungai (DAS) telah kehilangan sekitar 304.225 hektar tutupan hutan sepanjang 2001-2019. Sebagian besar sudah berubah menjadi perkebunan kelapa sawit. Seperti yang di lansir CNNIndonesia.com,  Juru Bicara Kampanye Hutan Greenpeace Indonesia Arie Kompas menjelaskan ...

Read More »

15 Penjual Surat Swab Test Palsu Diringkus Polisi di Bandara Soetta

15 Penjual Surat Swab Test Palsu Diringkus Polisi di Bandara Soetta

FAKTAMEDIA.ID, , Bandara Soetta – Satreskrim Polresta Bandara Soekarno-Hatta membekuk komplotan pemalsu surat sehat penumpang pesawat terbang. Tak tanggung-tanggung, 15 orang diamankan lantaran tersandung kasus pemalsuan surat sehat Covid-19 berupa Swab Test atau rapid test antigen. Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus mengatakan ke-15 tersangka tersebut berkomplotan untuk membuat ...

Read More »

Manfaat Minum Susu Setiap Hari Sebagai Cara Hidup Sehat

Manfaat Minum Susu Setiap Hari Sebagai Cara Hidup Sehat

FAKTAMEDIA.ID, Kesehatan – Minum susu telah menjadi kebiasaan banyak orang, baik anak-anak maupun dewasa. Bahkan sebagian orang minum susu setiap hari, umumnya saat pagi atau malam hari. Sejak dulu, susu dikenal sebagai asupan bernutrisi tinggi yang menyehatkan. Sehingga banyak manfaat minum susu yang bisa didapatkan untuk kesehatan tubuh kita. Nutrisi yang ...

Read More »

Teuku Markam Sumbangkan 28 Kg Emas untuk Pembuatan Pucuk Monas

Teuku Markam Sumbangkan 28 Kg Emas untuk Pembuatan Pucuk Monas

Muhammad Teuku Markam menjadi salah satu orang yang disebut sebut menyumbangkan emas hingga 28 kilogram. FAKTAMEDIA.ID, Jakarta – Monumen Nasional atau Monas jadi perbincangan publik dalam beberapa hari terakhir. Kebijakan kontroversial Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan merevitalisasi Monas jadi pemicunya. Dibangun tahun 1961, dalam sejarahnya, Monas saat itu merupakan proyek ...

Read More »

Polri Kirim Sejumlah Bantuan Penanganan Gempa di Sulawesi Barat

Polri Kirim Sejumlah Bantuan Penanganan Gempa di Sulawesi Barat

Batuan tersebut tertuang dalam surat telegram nomor STR/27/I/Ops.2/2021 yang ditandatangani Asops Kapolri Irjen Pol Imam Sugianto. FAKTAMEDIA.ID, Jakarta – Kepolisian Republik Indonesia (Polri) mengirimkan sejumlah bantuan dalam penanganan gempa bumi di Majene dan Mamuju, Sulawesi Barat yang terjadi pada Jumat dini hari, 15 Januari 2021. Hal tersebut tertuang dalam surat ...

Read More »

Tim Penyelam Fokus Pencarian Korban Sriwijaya Air SJ-182 di Kepulauan Seribu

Tim Penyelam Fokus Pencarian Korban Sriwijaya Air SJ-182 di Kepulauan Seribu

Pencarian korban dan bagian pesawat Sriwijaya SJ-182 yang jatuh di perairan Kepulauan Seribu. FAKTAMEDIA.ID, Jakarta – Tim penyelam gabungan dari Polri memfokuskan pencarian korban dan bagian pesawat Sriwijaya SJ-182 yang jatuh di perairan Kepulauan Seribu sekitar Pulau Lancang dan Pulau Laki. “Tim kami, di samping tugas yang terbagi di beberapa ...

Read More »

Pemkot Tangerang Himbau Masyarakat Untuk Ikut Vaksinasi Covid-19

Pemkot Tangerang Himbau Masyarakat Untuk Ikut Vaksinasi Covid-19

Kepala Dinas Kesehatan dr.Liza Puspadewi menerangkan manfaat vaksinasi Covid 19, untuk menciptakan kekebalan kelompok. Metrobanten, Tangerang – Pemerintah Kota Tangerang melalui Dinas Kesehatan mangajak masyarakat untuk ikut serta dalam program vaksinasi nasional. Karena vaksinasi ini merupakan salah satu ikhtiar bersama untuk keluar dari situasi pandemi ini sehingga kehidupan nasional bisa ...

Read More »