Thursday , September 19 2024

Kriminal & Hukum

Polri Tetapkan Edy Mulyadi Tersangka Dugaan Penghinaan IKN

Polri Tetapkan Edy Mulyadi Tersangka Dugaan Penghinaan IKN

  FAKTAMEDIA.ID – Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) resmi menetapkan Eks Caleg Edy Mulyadi sebagai tersangka kasus dugaan penghinaan Ibu Kota Negara (IKN) Baru. Hal itu disampaikan Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Ahmad Ramadhan. “Penyidik melakukan gelar perkara dan penyidik menetapkan status EM dari saksi menjadi tersangka,” tutur Ahmad ...

Read More »
Densus 88 Tangkap 2 Terduga Teroris Jamaah Islamiyah di Sumut

Densus 88 Tangkap 2 Terduga Teroris Jamaah Islamiyah di Sumut

  FAKTAMEDIA.ID – Tim Densus 88 Antiteror Polri menangkap dua terduga teroris di wilayah Sumatera Utara. Mereka terafiliasi oleh kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI). Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Ahmad Ramadhan menyampaikan, operasi penangkapan itu dilakukan Sabtu (29/1/2022). Dua pelaku yang ditangkap berinisial RMP dan AW. “Hari Sabtu, 29 ...

Read More »

Kapolri Berkomitmen Jadikan Seluruh Kantor Polisi Ramah Disabilitas

  FAKTAMEDIA.ID – Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo berkomitmen menjadikan seluruh kantor polisi ramah semua golongan, termasuk kelompok disabilitas, rentan, dan berkebutuhan khusus. Sigit mengatakan, ditargetkan 50 persen dari seluruh satker dan satwil Polri menyediakan akses pendukungnya, 2022 ini. “Kami terus berkomitmen untuk menjadikan kantor polisi ramah untuk semua ...

Read More »
Satresnarkoba Polres Cilegon Berhasil Amankan 20,67 Gram Sabu

Satresnarkoba Polres Cilegon Berhasil Amankan 20,67 Gram Sabu

  FAKTAMEDIA.ID – Satresnarkoba Polres Cilegon Polda Banten selama Januari 2022 berhasil mengungkap Tindak Pidana Narkoba/Narkotika sebanyak 11 Kasus dan mengamankan 13 Orang Tersangka baik sebagai Pemakai maupun Pengedar, Cilegon, (28/1). Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Sigit Haryono, Sik, SH diwakili Kasihumas Polres Cilegon Polda Banten menjelaskan Bahwa dalam 1 ...

Read More »
Ketum Peradi Bersatu Minta Alvin Lim Jaga Etika Advokat

Ketum Peradi Bersatu Minta Alvin Lim Jaga Etika Advokat

  FAKTAMEDIA.ID – Pernyataan kontroversial advokat Alvin Lim kembali menuai kritik dari rekan sejawatnya. Ketua Umum Peradi Bersatu Dr. Zevrijn Boy Kanu angkat bicara, setelah beberapa hari lalu Pengacara Razman Arif Nasution mengaku gerah dengan celotehan-celotehan Alvin Lim yang dinilai telah menghujat institusi Polri. Kali ini, Boy Kanu menyayangkan pernyataan ...

Read More »
Bareskrim Polri Tangkap Aktor Utama Penipuan Investasi Robot Trading

Bareskrim Polri Tangkap Aktor Utama Penipuan Investasi Robot Trading

  FAKTAMEDIA.ID – Dittipideksus Bareskrim Polri berhasil menangkap aktor utama kasus penipuan investasi robot trading dengan skema ponzi. Pelaku berinisial AMA (31) ditangkap di salah satu hotel bilangan Kebon Kacang, Jakarta Pusat. Dirtipideksus Bareskrim Polri, Brigjen Pol Whisnu Hermawan mengatakan, pihaknya mengamankan barang bukti berupa ribuan lembar Dollar Singapura. Selain ...

Read More »
Polisi Ungkap Kasus Suami Bunuh Istri Usai Bercinta di Duren Sawit

Polisi Ungkap Kasus Suami Bunuh Istri Usai Bercinta di Duren Sawit

  FAITAMEDIA.ID – Pria berinisial WRS (41 tahun) tega membunuh istrinya berinisial S (29 tahun) usai berhubungan intim. Kepada polisi, WRS mengaku sakit hati karena istrinya hendak menikah lagi. “Yang bersangkutan sakit hati atau tersinggung karena korban meminta izin untuk menikah kembali,” kata Kapolres Metro Jakarta Timur Kombes Pol Budi ...

Read More »
Korpolairud Baharkam Polri Ungkap Penyelewengan BBM Bersubsidi

Korpolairud Baharkam Polri Ungkap Penyelewengan BBM Bersubsidi

  FAKTAMEDIA.ID – Ditpolairud Korpolairud Baharkam Polri bersama Pertamina Patra Niaga Jawa Bagian Tengah mengungkap sindikat penyelewengan BBM bersubsidi di wilayah Semarang. Sindikat tersebut beroperasi di Pelabuhan Sleko, Kabupaten Cilacap. Dirpolair Korpolairud Baharkam Polri Brigjen Pol Yasin Kosasih mengatakan, jajarannya menemukan kejanggalan aktivitas pengisian BBM jenis Biosolar B30. Dari pelabuhan, ...

Read More »
Polri Bentuk Tim Monitoring Cegah Aksi Penimbunan Minyak Goreng

Polri Bentuk Tim Monitoring Cegah Aksi Penimbunan Minyak Goreng

  FAKTAMEDIA.ID – Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) membentuk tim monitoring di wilayah untuk mencegah penimbunan minyak goreng. Hal ini menyusul ketentuan turunnya harga minyak goreng menjadi Rp 14 ribu per satu liter. “Tim lakukan monitoring kegiatan produksi, distribusi dan penjualan minyak goreng, lakukan penindakan bila ada upaya aksi borong ...

Read More »
KPK Tangkap Hakim PN Surabaya dan Barang Bukti Uang Rp140 Juta

KPK Tangkap Hakim PN Surabaya dan Barang Bukti Uang Rp140 Juta

  FAKTAMEDIA.ID – Tim penindakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) menangkap Hakim Pengadilan Negeri Surabaya Itong Isnaeni Hidayat (IIH), Panitera Pengganti Pengadilan Negeri Surabaya Hamdan (HD) selaku penerima suap serta pengacara atau kuasa hukum PT Soyu Giri Primedika (SGP) Hendro Kasiono (HK) selaku pemberi suap, Rabu (19/1). “KPK ...

Read More »