Wednesday , January 15 2025

Tangerang Raya

BPBD Kota Tangerang Lakukan Pengecekan APAR di Puskesmas

BPBD Kota Tangerang Lakukan Pengecekan APAR di Puskesmas

FAKTAMEDIA.id – Alat pemadam kebakaran atau yang lebih dikenal dengan Alat Pemadam Api Ringan (APAR) sangat penting untuk dipasang dan diperiksa secara berkala. Terutama pada tempat-tempat yang berisiko kebakaran. Dengan itu, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tangerang secara berkala rutin melakukan pemeriksaan dan perawatan, salah satunya kali ini di ...

Read More »

Pameran Artefak Festival Al A’zhom Menarik Perhatian Pengunjung

Pameran Artefak Festival Al A'zhom Menarik Perhatian Pengunjung

FAKTAMEDIA.id – Memasuki hari ketiga pagelaran 1 Dekade Festival Al A’zhom, yang digelar Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang, Pameran Artefak Jilid 2 yang berlangsung di Gedung MUI Kota Tangerang terlihat terus dikunjungi para jamaah dari berbagai daerah. Bahkan, tercatat dengan adanya artefak jubah atau gamis Rasulullah SAW ini, berhasil menarik perhatian ...

Read More »

PPDB Dianggap Tidak Fair, Anggota DPRD Minta Sistem Zonasi Dihapus

PPDB Dianggap Tidak Fair, Anggota DPRD Minta Sistem Zonasi Dihapus

Wakil Ketua Komisi II DPRD Kota Tangerang Riyanto. FAKTAMEDIA.id – Wakil Ketua Komisi II DPRD Kota Tangerang Riyanto berharap sistem zonasi dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di semua jenjang yang berlaku saat ini untuk dihapus. Sebab, sistem zonasi dalam PPDB yang berlaku saat ini dianggap tidak fair dan masih ...

Read More »

Tabligh Akbar 1 Muharam, Pemkot Tangsel Hadirkan Ustad Adi Hidayat

Tabligh Akbar 1 Muharam, Pemkot Tangsel Hadirkan Ustad Adi Hidayat

Tabligh Akbar 1 Muharam, Pemkot Tangsel Hadirkan Ustad Adi Hidayat FAKTAMEDIA.id – Pemerintah Kota Tangerang Selatan menghadirkan Ustadz Adi Hidayat dalam tabligh akbar menyambut tahun baru Islam 1 Muharam 1445 Hijriah, di Islamic Center Baiturrahmi, BSD Serpong, Tangerang Selatan pada Rabu (19/07). Wakil Wali Kota Pilar Saga Ichsan yang hadir ...

Read More »

Rapat Paripurna: Dua Perda Disahkan DPRD Kota Tangerang

Rapat Paripurna: Dua Perda Disahkan DPRD Kota Tangerang

Rapat Paripurna: Dua Perda Disahkan DPRD Kota Tangerang FAKTAMEDIA.id – DPRD Kota Tangerang mengesahkan dua rancangan peraturan daerah (raperda) menjadi peraturan daerah (perda) pada Selasa (18/7/23). Kedua perda yang disahkan yakni Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kota Tangerang Tahun anggaran 2022 serta Perda Pajak dan Retribusi Daerah Juru Bicara ...

Read More »

Wabup Tangerang: Setiap Anak Berhak Dapatkan Pengasuhan Layak

Wabup Tangerang: Setiap Anak Berhak Dapatkan Pengasuhan Layak

Wabup Tangerang: Setiap Anak Berhak Dapatkan Pengasuhan Layak FAKTAMEDIA.id – Wakil Bupati (Wabup) Tangerang H Mad Romli mengatakan pengasuhan anak yang baik merupakan agenda nasional dan hak anak harus dipenuhi. Hal itu berdasarkan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 bahwa setiap anak berhak mendapatkan pengasuhan yang layak dari orang tuanya. “Hak-hak ...

Read More »

DPRD Kota Tangerang Tandatangani MoU Dengan Polrestro Tangkot

DPRD Kota Tangerang Tandatangani MoU Dengan Polrestro Tangkot

DPRD Kota Tangerang Tandatangani MoU Dengan Polrestro Tangkot. FAKTAMEDIA.id – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang melakukan Memorandum of Understanding (MoU) atau penandatanganan nota kesepakatan kerjasama dengan Polres Metro Tangerang Kota terkait bantuan pengamanan dan pembentukan produk hukum di lingkungan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Tangerang. Ketua DPRD Kota ...

Read More »

Walikota Arief Minta Guru Berikan Suasana Belajar yang Menyenangkan

Arief Minta Guru Berikan Suasana Belajar yang Menyenangkan

Arief Minta Guru Berikan Suasana Belajar yang Menyenangkan FAKTAMEDIA.id – Wali Kota Tangerang, Arief R. Wismansyah, membuka kegiatan Sosialisasi Kurikulum Merdeka di lingkungan sekolah dengan tema “Kurikulum Merdeka Memfasilitasi Minat Bakat dan Kecerdasan Anak” secara daring, Senin (17/7). Arief, menjabarkan, kurikulum merdeka kendati masih menjadi kurikulum percobaan, tapi diyakini dapat ...

Read More »

HANI 2023, Ratusan Masyarakat Kota Tangerang Ikuti Jalan Sehat

HANI 2023, Ratusan Masyarakat Kota Tangerang Ikuti Jalan Sehat

HANI 2023, Ratusan Masyarakat Kota Tangerang Ikuti Jalan Sehat. FAKTAMEDIA.id – Ratusan masyarakat Kota Tangerang terlihat menyemarakkan jalan sehat bersama dalam rangka memperingati Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) dalam rangkaian Festival HANI Kota Tangerang 2023. Bertajuk “Kota Tangerang Bersih, Indonesia Jaya,” jalan sehat bersama tersebut dihadiri oleh Wali Kota Tangerang, ...

Read More »

Pemkot Tangerang Selatan Buka Pendaftaran Tangsel Marathon 2023

Pemkot Tangerang Selatan Buka Pendaftaran Tangsel Marathon 2023

Pemkot Tangerang Selatan Buka Pendaftaran Tangsel Marathon 2023 FAKTAMEDIA.id – Gelaran Tangsel Marathon 2023 sudah semakin dekat. Kini registrasi pendaftaran sudah mulai bisa diakses oleh seluruh masyarakat di website Tangselmarathon.com Atas hal itulah, Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Pilar Saga Ichsan mengajak seluruh masyarakat mendaftarkan diri untuk ikut serta dalam ...

Read More »