Saturday , November 23 2024

News

Optimalkan Potensi, Pemprov Banten Lakukan Penataan Destinasi Wisata

Optimalkan Potensi, Pemprov Banten Lakukan Penataan Destinasi Wisata

FAKTAMEDIA.id – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten  terus memaksimalkan pembangunan daerah. Salah satunya, melalui penataan destinasi wisata untuk upaya meningkatkan daya tarik terhadap wisatawan. “Kegiatan ini merupakan kegiatan pembangunan yang harus direncanakan dari awal. Karena peran pariwisata sangat signifikan sekali bagi pertumbuhan dan pembangunan Provinsi Banten. Maka hal itu harus kita ...

Read More »

Musrenbang Kecamatan Curug Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur

Musrenbang Kecamatan Curug Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur

FAKTAMEDIA.id – Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang, menggelar kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Tahun 2024. Beragam usulan lahir dalam agenda tahunan yang diselanggarakan oleh Pemerintah Daerah di tingkat wilayah tersebut. Usulan pembangunan infrastruktur masih mendominasi pada kegiatan Musrenbang yang berlokasi di Gedung Serba Guna Kantor Kecamatan Curug, Selasa (07/02/2023). “Musrenbang ini ...

Read More »

Reses, Turidi Berharap Semua Program Pemkot Tangerang Bisa Terealisasi

Reses, Turidi Berharap Semua Program Pemkot Tangerang Bisa Terealisasi

  FAKTAMEDIA.id – Para wakil rakyat dari Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang telah menggelar reses kedua untuk tahun anggaran 2022-2023, Selasa (7/2/23). Wakil Ketua DPRD Kota Tangerang Turidi Susanto mengatakan, reses ini untuk menyerap aspirasi masyarakat dalam rangka memaksimalkan pemanfaatan anggaran tahun 2024. “Ya reses kita untuk kebutuhan ...

Read More »

Peringatan Isra Mi’raj, Benyamin Davnie: Bangun Semangat Gotong Royong

Peringatan Isra Mi’raj, Benyamin Davnie: Bangun Semangat Gotong Royong

FAKTAMEDIA.id – Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie menghadiri kegiatan Isra Miraj 144 H di Masjid Jami Al-Latif Kademangan, Setu pada Senin (06/02). Benyamin mengatakan bahwa untuk menunjukan bangsa yang baik perlu membentuk kebersamaan dan gotong royong dalam hal kebaikan. Hal itu dapat dilakukan mulai dari diri sendiri yang mau ...

Read More »

Satpol PP Kabupaten Tangerang Amankan 10 Anak Punk

Satpol PP Kabupaten Tangerang Amankan 10 Anak Punk

FAKTAMEDIA.id – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Tangerang mengamankan 10 brandalan atau anak punk karena menganggu ketenteraman dan ketertiban umum di Lingkup Pusat Pemerintahan Kabupaten (Puspemkab) Tangerang, Senin (06/02/2023). Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Tangerang, Fachrul Rozi mengatakan, 10 anak punk tersebut diamankan oleh Tim Unit Reaksi ...

Read More »

Antisipasi Kanker Serviks, Kecamatan Cibodas Launching Gebyar Taiyo

Antisipasi Kanker Serviks, Kecamatan Cibodas Launching Gebyar Taiyo

FAKTAMEDIA.id – Sebagai antisipasi terjadinya kanker leher rahim dan juga rangkaian HUT ke-30 Kota Tangerang, Kecamatan Cibodas meluncurkan Gebyar Cibodas Taiyo (Tes Iva Yok). Acara dilaksanakan di GOR Kecamatan Cibodas, Selasa (07/02/23). “Hari ini, kami melaksanakan peluncuran Gebyar Cibodas Taiyo atau Tes Iva Yok, untuk masyarakat agar mengantisipasi atau mendeteksi ...

Read More »

Pj Gubernur Banten Al Muktabar Lantik Lima Pejabat Fungsional

Pj Gubernur Banten Al Muktabar Lantik Lima Pejabat Fungsional

FAKTAMEDIA.id – Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar melantik lima pejabat fungsional pengawas sekolah ahli utama dan widyaiswara ahli utama di lingkungan Pemerintah Provinsi Banten. Pelantikan dilakukan di Pendopo Gubernur Banten, KP3B Curug, Kota Serang, Kamis (2/2/2023). Lima pejabat fungsional itu yakni Maslihah Kurdi dan Endan Suwandana sebagai Widyaiswara Ahli ...

Read More »

Bareskrim Ungkap Kasus Pornografi Online Jaringan Internasional

Bareskrim Ungkap Kasus Pornografi Online Jaringan Internasional

FAKTAMEDIA.id – Direktorat Tindak Pidana Umum (Dittipidum) Bareskrim Polri mengungkap kasus asusila dan pornografi online jaringan internasional yaitu Kamboja dan Filipina. Terkait kasus itu, enam tersangka berhasil ditangkap. “Dari perkembangan ini kami tangkap enam orang di belakang kami. Di samping itu supaya dilaksanakan penyidik pertama kali melaksanakan penangkapan ini terjadi ...

Read More »

Dishub Kabupaten Tangerang Akan Uji Coba ATCS di Pasar Kemis

Dishub Kabupaten Tangerang Akan Uji Coba ATCS di Pasar Kemis

FAKTAMEDIA.id – Dinas Perhubungan Kabupaten Tangerang akan melakukan uji coba pemantauan lalulintas menggunakan Area Traffic Control System (ATCS) di simpang 4 Pasar Kemis. Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Tangerang, Agus Suryana mengatakan, pengoperasian ATCS ini dilakukan untuk meminimalisir kemacetan arus lalulintas di area tersebut. “Kami akan melakukan uji coba pengoperasian alat ...

Read More »

Pilar Saga: Alun-Alun Kecamatan Pondok Aren Segera Dibangun

Pilar Saga: Alun-Alun Kecamatan Pondok Aren Segera Dibangun

FAKTAMEDIA.id – Program Pembangunan di Kota Tangerang Selatan terus digencarkan, salah satunya di Kecamatan Pondok Aren yang akan segera dilakukan pembangunan alun-alun usai menyelesaikan perbaikan drainase. Hal tersebut disampaikan oleh Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Pilar Saga Ichsan dalam kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) di Kantor Kecamatan Pondok Aren pada ...

Read More »