TP PKK Kota Tangerang Tanam 5.000 Bibit Cabai Serentak. FAKTAMEDIA.id – Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kota Tangerang melakukan Gerakan Tanam Cabai Serentak dalam rangka Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-52 tingkat Nasional. Kegiatan berlangsung di Kelompok Wanita Tani (KWT) Mina Lestari, Jalan Mina Raya II RW 012, Kelurahan ...
Read More »News
Benyamin Buka Rapat Pleno Rekapitulasi Suara Pemilu Kota Tangsel
Benyamin Buka Rapat Pleno Rekapitulasi Suara Pemilu Kota Tangsel. FAKTAMEDIA.id – Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie membuka rapat pleno terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 tingkat Kota Tangerang Selatan, yang bertempat di Swiss-Belhotel, Serpong, pada Minggu (03/03/2024). “Dengan dilaksanakannya rapat pleno ini, kita dapat melangkah ...
Read More »Silat Benteng Cisadane Championship 3 Ajang Regenerasi Atlet
Silat Benteng Cisadane Championship 3 Ajang Regenerasi Atlet. FAKTAMEDIA.id – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-31 Kota Tangerang, Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kota Tangerang kembali menggelar Silat Benteng Cisadane Championship 3. Turnamen dilaksanakan di Mall Bale Kota dengan jenjang SD hingga SMA. Ketua Panitia Silat Benteng Cisadane ...
Read More »Pemkab Tangerang Siap Jadi Volunteer Simulasi Makan Siang Gratis
Pemkab Tangerang Siap Jadi Volunteer Simulasi Makan Siang Gratis. FAKTAMEDIA.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang mengajukan diri sebagai volunteer simulasi makan siang gratis untuk siswa sekolah menengah Pertama (SMP). Pemkab juga mengundang Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto untuk meninjau langsung SMPN 2 Curug Kabupaten Tangerang, Kamis (29/02/2024). Kegiatan simulasi ...
Read More »Anggota DPRD Minta Pemkot di Tahun 2024 Tidak Asal Beri Izin Pengembang Membangun
Ketua Komisi IV DPRD Kota Tangerang, Sumarti. FAKTAMEDIA.id – Proses penanggulangan banjir haruslah menjadi prioritas. Terlebih, program tersebut telah masuk dalam rencana pembangunan jangka menengah daerah (RPJMD) Pemkot Tangerang. Terlebih selama masa pandemi Covid-19 nyaris tidak ada pembangunan. “Maka hal itu harusnya bisa dimaksimalkan dan dikejar (penanggulangan banjir),” ujar Ketua ...
Read More »Komisi II DPRD Dorong Pemkot Terapkan Kebijakan Pembangunan Berkeadilan
Ketua Komisi II DPRD Kota Tangerang, Saeroji. FAKTAMEDIA.id – Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang, Saeroji menginginkan agar Pemkot Tangerang ke depannya mampu menerapkan kebijakan pembangunan yang lebih berkeadilan, Jumat (1/3/24) Menurutnya pembangunan yang berkeadilan itu di antaranya meliputi pembangunan ruang terbuka hijau (RTH), pembangunan sektor ...
Read More »DPRD Pastikan Aspirasi Masyarakat di Kecamatan Ciledug Terealisasikan
Anggota DPRD Kota Tangerang, Edi Suhendi. FAKTAMEDIA.id – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang Edi Suhendi memastikan aspirasi masyarakat terkait pembangunan Alun-alun kecamatan Ciledug akan direalisasikan pembangunannya tahun ini oleh Pemkot Tangerang, Sabtu (2/3/24). “Usulannya sudah masuk dan sudah dua kali lelang, gagal lelang di tahun 2023, dan ...
Read More »Dinsos Kota Tangerang Berikan Bansos ke Mahasiswa, Masyarakat dan Kursi Roda bagi Disabilitas
Pj.Wali Kota Tangerang berikan bansos pendidikan secara simbolis. FAKTAMEDIA.id – Pemerintah Kota (PEmkot) Tangerang melalui Dinas Sosial memberikan bantuan sosial kepada mahasiswa, masyrakan dan para penyandang disabilitas. Sebanyak 46 mahasiswa kurang mampu mendapatkan bantuan sosial sebesar Rp6 juta pertahun untuk biaya pendidikan dan penunjang pendidikan jenjang perguruan tinggi. Pj.Wali Kota ...
Read More »Band GIGI Meriahkan Malam Peringatan HUT ke-31 Kota Tangerang
Band GIGI Meriahkan Malam Peringatan HUT ke-31 Kota Tangerang. FAKTAMEDIA.id – Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang menggelar perayaan Malam Puncak Hari Ulang Tahun (HUT) ke-31 Kota Tangerang, dengan menyuguhkan band legendaris GIGI untuk masyarakat Kota Tangerang, yang berlangsung di Taman Elektrik Pusat Pemerintahan Kota Tangerang, Rabu (28/2). Dengan membawakan lagu perdamaian, ...
Read More »Pemkab Tangerang Tutup Aktivitas Galian Tanah di Tigaraksa
Pemkab Tangerang Tutup Aktivitas Galian Tanah di Tigaraksa. FAKTAMEDIA.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang melalui Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) menutup lokasi aktivitas galian tanah ilegal di Kampung Bugel, Kelurahan Kaduagung, Kecamatan Tigaraksa, Rabu (28/2/2024). Kepala Satpol PP Kabupaten Tangerang, Agus Suryana menjelaskan, penutupan tersebut dilakukan lantaran keberadaan aktivitas ...
Read More »